Sebuah kata yang tak bermakna
Mengungkapkan arti yang tak berujung
Tak ada guna tuk bicara
Seutas tali yang telah rapuh
Seandainya...
Kita tak ada
mungkinkah ada kehidupan
Di pusaranya ini...
Hanya dia yang tahu
hanya dia jawabnya
Kita hanya...
Seonggok ke fatamorganaan yang tak berarti
Secuil dan sejumput harapan
Tuk lalui semua ini
Hanya kita dapat sambungkan
Satu demi satu
yang sudah siap tuk dirajut bersama...
Mengungkapkan arti yang tak berujung
Tak ada guna tuk bicara
Seutas tali yang telah rapuh
Seandainya...
Kita tak ada
mungkinkah ada kehidupan
Di pusaranya ini...
Hanya dia yang tahu
hanya dia jawabnya
Kita hanya...
Seonggok ke fatamorganaan yang tak berarti
Secuil dan sejumput harapan
Tuk lalui semua ini
Hanya kita dapat sambungkan
Satu demi satu
yang sudah siap tuk dirajut bersama...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar